Build Balmond Tersakit Pada Meta Sekarang Dan Menjadi Combo Yang Mematikan

Build Balmond Tersakit 2023, Hero Fighter Andalan Saat Ini!

Balmond adalah salah satu hero yang muncul pada awal awal perilisan game Mobile Legends yang dapat digunakan sebagai hero Exp laner maupun jungler. Bagi anda yang mau menggunakan hero balmond sebagai hero pengisi EXP lane tapi dengan mempunyai pertahanan yang sangat baik, berikut ini ada build Balmond tersakit dimeta sekarang ini.

Sebagai hero yang memiliki role sebagai fighter atau tank sekaligus yang dapat Anda pakai untuk menghasilkan damage yang tinggi tapi mempunyai pertahanan yang kuat adalah hero bernama Balmond. Walaupun telah lama dirilis pada game Mobile Legends, hero Balmond ini tetao menjadi pilihan utama para pemain di game mobile legends.

Hal tersebut disebabkan ole hero yang satu ini mempunyai combo skill yang cukup lengkap, yaitu mempunyai skill untuk blink yang bisa digunakan untuk kabur atau mengejar lawan, skill untuk mengontrol permainan yang berlangsung dan juga skill yang dapat menghasilkan damage yang bertipe burst damage.

Ketiga skill yang dimiliki oleh hero balmond tersebut bisa menjadikan hero balmond dapat diapakai sebagai Hero dengan role fighter maupun role jungler. Walaupun begitu, hero Balmond ini juga harus mempunyai build item yang support supaya dapat memiliki damage yang sakit di game mobile legends.

Hero Balmond ini mempunyai kelebihan tersendiri jika dibandingkan hero yang lainnya. Hal tersebut membuat hero balmond dapat menjadi kunci penting pada saat ada pertarungan tim untuk dapat mengontrol jalan pertarungan.

Berikut ini ada build balmond tersakit pada meta sekarang dan menjadi combo yang mematikan

  1. War Axe

War Axe dapat menjadi build item yang pertama yang harus dipunya oleh hero Balmond karena dapat menambahkan atribut dari phsyical attack sebanyak 45, menambahkan atribut HP sebanyak 550 dan juga dapat menambahkan atribut cooldown reduction sebanyak 10%. Karena, skill pasif dari build item tersebut akan memberikan atribut damage tambahan kepada lawan yang dapat di stack menjadi tambahan atribut phsyical attack sebesar 72.

  1. Dominance Ice

Dominance Ice adalah salah satu build item yang memiliki banyak manfaat dan pas untuk digunakan oleh hero yang bertipe seperti Balmond karena dapat menambahkan atribut dari movement speed sebesar 5%, menambahkan atribut dari cooldown reduction sebesar 10%, menambahkan atribut dari physical defense sebesar 70, dan juga menambahkan atribut dari mana sebesar 500.

  1. Oracle

Build item Oracle yang mempunyai skill pasif untuk dapat menambah absorb dan juga efek dari regen HP yang besar akan pas untuk digunakan hero Balmond. Selain itu, Build item Oracle ini akan memberikan tambahan atribut dari magical defense sebesar 42, menambahkan atribut dari cooldown reduction 10% dan menambah atribut dari HP sebesar 850.

  1. Warrior Boots

Build item sepatu yang pas dipakai oleh hero Balmond adalah Warrior Boots karena akan menambahkan atribut dari pshyical defense sebesar 22 dan menambahkan atribut dari movement speed sebesar 40.

  1. Immortality

Immortality merupakan item build yang akan memberikan tambahan atribut dari physical defense sebesar 40 dan juga akan memberikan tambahan atribut dari HP sebesar 800. Build item yang satu ini dapat menghidupkan hero kembali jika menggunakannya.

  1. Bloodlust Axe

Item Build Bloodlust Axe ini akan memberikan atribut tambahan dari cooldown reduction sebesar 10%, manambahkan atribut dari spell vamp sebesar 20% dan juga menambahkan atrbut dari physical attack sebesar 70.